Wednesday, December 4, 2019

INDOMART JADI INDOMARET


Seperti dilansir dari Wikipedia, Indomaret pertama kali dibuka di Ancol, Jakarta pada tahun 1988, yang dikelola PT Indomarco Prismatama.

Tidak hanya memperhatikan keuntungan, Indomaret juga banyak melakukan kegiatan sosial, khususnya peduli terhadap pendidikan Indonesia.

Tahun 1997 perusahaan mengembangkan bisnis gerai waralaba pertama di Indonesia, setelah memiliki lebih dari 230 gerai. Jumlah gerai hingga tahun 2015 adalah 11.400 gerai dengan rincian 60% gerai adalah milik sendiri dan sisanya waralaba milik masyarakat.
Jumlah gerai Indomaret pada Juni 2018 bertambah 300 unit menjadi 15.526. Mitra usaha waralaba ini meliputi koperasi, badan usaha, dan perorangan.

Indomaret tersebar merata dari Sumatera, Jawa, Madura, Bali, Lombok, Kalimantan dan Sulawesi. Motto perusahaan adalah Mudah dan Hemat.

Caption by Tribunnews.

No comments:

Post a Comment